Bawaslu Kabupaten Kotim dan Jajaran Selalu Melakukan Pengawasan

    Bawaslu Kabupaten Kotim dan Jajaran Selalu Melakukan Pengawasan
    Ependi divisi pengawasan, Parman, dan Humas Bawaslu kabupaten Kotawaringin timur

    kotim - kamis 11 mei 2023 jajaran bawaslu kabupaten kotim sampai tingkat desa lakukan pengawasan dps dimana sebelumnya telah diumumkan oleh kpu kab kotim dari tanggal 12 -25 april 2023 kemudian dilanjutkan dengan tanggapan masyarakat termasuk juga oleh bawaslu dan jaja dilanjutkan dengan rekapitulasi dpshp dari tingkat kelurahan 7-8 mei 2023 kemudian tingkat kecamatan 9-10 mei 2023 salah satu pengawasan kita antara lain bahwa dps diumumkan di tempat-tempat strategis yang mudah dijangkau masyarakat. saat dikonfirmasi awak media divisi humas pencegahan bawaslu kotim menuturkan pengawasan juga dilakukan dengan analisis data ganda juga menganalisis pemilih tms diantaranya meninggal pindah domisili tni polri pindah loksus yang masih tercantum di dps. secara hirarkis bawaslu kabupaten kotim menginstruksikan jajaran ditingkat kecamatan dan desa untuk mencermati dps tersebut dan disandingkan dengan hasil pengawasan dilapangan pada saat tahapan pencoklitan" tambah ependi sistem pengawasan sangat penting untuk dilakukan guna menghindari kabar yang sering beredar mengenai netralitas dari lembaga penyelenggara pemilu yaitu komisi penyelenggaraan pemilu. informasi-informasi tersebut beredar luas dimasyarakat melalui media sos dari hasil pencermatan tersebut jajaran panwascam menyampaikan secara langsung ataupun bersurat ke ppk untuk tindaklanjuti. tentunya penyampaian data ke ppk tersebut dsertai dengan data pendukung salah satu contohny adalah surat keterangan meninggal dunia dari waris yang diketahui oleh kepala desa/lurah setempat". tandasnya
    Indra Kurniawan., S.H

    Indra Kurniawan., S.H

    Artikel Sebelumnya

    Menjelang Penetapan DPSHP oleh KPU Kotawaringin...

    Artikel Berikutnya

    H -1 Persiapan Menjelang Deklarasi Relawan...

    Berita terkait